Siswa SD Kreatif Unjuk Karya dan Kreativitas
PWMU.CO – Tepat pukul 08.00 WIB, terlihat puluhan siswa kelas VI duduk berjajar rapi dengan tetap menerapkan protokol kesehatan menempati hall lantai 4 Sekolah Kreatif SD Muhammadiyah 16 Surabaya, Senin-Jumat (21-25/2/22). Berbagai kerajinan tangan dari bahan bekas, batik jumput, lukisan, dan tulisan motivasi terlihat menghiasi ruangan yang bernuasa kuning yang dilengkapi banner berwarna putih merah bertuliskan Presentasi dan