
Serunya Praktik “Hujan Buatan” Di Sekolah Kreatif.
SEKOLAHKREATIF.COM – Siswa kelas 1 Sekolah Kreatif SD Kreatif SD Muhammadiyah 16 Surabaya mengadakan praktik terjadinya hujan di sekolah. Kegiatan ini diadakan pada hari kamis pagi (16/2/2023). Kegiatan ini merupakan bagian dari tema pembelajaran yang dipelajari yaitu siklus air. Ustadzah Maratus Sholihah, guru kelas 1 lebah – Sekolah Kreatif SD Muhammadiyah 16 Surabaya menjelaskan bahwa